Sering kali orang Kristen memang tidak dapat menemukan dengan tepat ayat Alkitab tentang ngomongin orang. Hal ini karena tentang perbuatan tersebut tidak tersirat secara langsung dalam perkataan firman Tuhan. Namun demikian sebenarnya secara etika ini bukanlah hal yang baik. Karena sering kali seseorang lebih mudah mengatakan hal buruk tentang orang lain dan berujung pada fitnah.… Continue reading 5 Ayat Alkitab Tentang Ngomongin Orang Yang Harus Dihindari