Banyak orang yang salah kaprah dalam mengartikan makna Paskah dan Jumat Agung. Tidak hanya orang awam, bahkan tidak sedikit orang Kristen yang belum paham sepenuhnya mengenai makna kedua hari penting itu. Kebanyakan kekeliruan terjadi saat menyebut hari Jumat Agung sebagai hari Paskah, hal ini sering terjadi ketika media cetak menuliskan hari Paskah padahal jika kita melihat… Continue reading 6 Perbedaan Jumat Agung dan Paskah Dalam Peringatannya
Tag: hari besar agama Kristen
Makna Pentakosta bagi Orang Kristen
Dalam agama Kristen terdapat berbagai macam perayaan mengenai kebesaran Tuhan. Mulai dari Allah turun ke dunia dalam wujud manusia yang lahir dari seorang perawan hingga Tuhan hadir dalam wujud Roh Kudus. Setiap perayaan sejatinya adalah sesuatu yang menggembirakan bagi umat Kristen. Melalui kelahiran Tuhan Yesus, umat Kristen diberi jaminan bahwa mereka akan selamat. Melalui kematian… Continue reading Makna Pentakosta bagi Orang Kristen
5 Hari Besar Agama Kristen Katolik dan Protestan
Setiap agama di dunia memiliki hari besar masing-masing, termasuk agama Kristen. Hari besar tersebut biasanya dirayakan oleh seluruh umat yang menganut agama tersebut. Metode perayaannya pun berbeda-beda, disesuaikan dengan harinya. Hari besar ini tentu saja berbeda dengan hari biasanya, contohnya Hari Minggu. Acara untuk perayaan hari besar biasanya dikhususkan di gereja.Penasaran dengan 5 hari besar… Continue reading 5 Hari Besar Agama Kristen Katolik dan Protestan