9 Ayat Alkitab Tentang Jangan Khawatir Paling Favorit Di Kalangan Umat Kristen

Ada banyak kisah di Alkitab, baik di Perjanjian Lama maupun Perjanjian Baru yang memberikan beragam kisah dan ayat Alkitab tentang jangan khawatir. Tentunya hal ini akibat dari penyertaan Tuhan yang luar biasa bagi umat Kristen. Sehingga tak heran jika banyak ayat yang dipakai untuk memuliakan Allah dengan jalan tersebut. Oleh sebab itu sudah sepantasnya jika… Continue reading 9 Ayat Alkitab Tentang Jangan Khawatir Paling Favorit Di Kalangan Umat Kristen

4 Ayat Alkitab tentang Pencuri Milik Orang Lain

Ada orang yang berkata semakin hari dunia berubah menjadi semakin jahat. Dosa semakin merajalela, menghantui setiap orang. Ketika kita berbicara macam-macam dosa menurut Alkitab, seringkali yang kita ingat hanyalah dosa yang kita anggap berat seperti seks bebas, pembunuhan, dan lain sebagainya. Padahal dosa selalu ada dimana-mana bahkan dalam hal kecil, misalnya menyontek atau bahkan hanya… Continue reading 4 Ayat Alkitab tentang Pencuri Milik Orang Lain

8 Ayat Alkitab Tentang Menghormati Orang Tua Pada Perjanjian Lama dan Baru

Ada banyak ayat Alkitab tentang menghormati orang tua. Sering kali bahkan ayat ini kita baca, namun mungkin tidak semua orang Kristen memperhatikan ayat-ayat tersebut dengan seksama. Padahal firman Allah yang tertuang pada Alkitab adalah suatu hal yang harus ditaati oleh seluruh umat Kristen. Karena itu sangat penting untuk mengerti apa saja yang Allah katakan di… Continue reading 8 Ayat Alkitab Tentang Menghormati Orang Tua Pada Perjanjian Lama dan Baru

7 Ayat Alkitab tentang Jangan Mengambil Hak Orang Lain yang Wajib Diketahui

Sejak kecil kita sudah diajarkan bahwa kita memiliki kewajiban dan hak. Kita terus diajarkan bahwa kita harus melakukan kewajiban kita seperti yang dikatakan ayat Alkitab tentang tanggung jawab. Dengan melakukan kewajiban tersebut, kita akan mendapatkan hak kita. Namun, setiap kita belajar kewajiban dan hak, kita hanya berfokus kepada diri kita. Apakah kita sudah melakukan kewajiban… Continue reading 7 Ayat Alkitab tentang Jangan Mengambil Hak Orang Lain yang Wajib Diketahui

7 Ayat Alkitab Tentang Zinah Agar Dapat Menghindarinya

Orang Kristen hidup dengan bergantung pada firman Allah. Firman Allah dijadikan sebagai sebuah aturan, sebuah pedoman untuk menjaga kekudusan hidup, untuk menjaga kita pada jalan yang benar. Ada banyak firman Allah yang dapat kita baca dalam Alkitab. Salah satu firman yang dikenal oleh banyak orang adalah kesepuluh Hukum Taurat. Saat ini, dalam sekolah minggu, orang… Continue reading 7 Ayat Alkitab Tentang Zinah Agar Dapat Menghindarinya

6 Ayat Alkitab Tentang Kebudayaan Sebaiknya Dipahami Orang Kristen

Ada banyak orang Kristen sering kali kurang mengetahui tentang ayat Alkitab tentang kebudayaan. Hal ini bisa jadi karena hal tersebut tidak pernah dituangkan Allah dengan gamblang pada ayat-ayat Alkitab. Bahkan sebagian besar hal ini hanya dituangkan secara tidak langsung saja. Oleh sebab itu agak sulit menelaah tentang hal tersebut. Butuh waktu berdoa dan mencari jawaban… Continue reading 6 Ayat Alkitab Tentang Kebudayaan Sebaiknya Dipahami Orang Kristen

8 Ayat Alkitab Tentang Orang Sombong yang Harus Dihindari

Perbuatan yang kurang baik umumnya tercatat di Kitab Suci. Sama halnya dengan ayat Alkitab tentang orang sombong yang tidak disukai oleh Tuhan. Karena perbuatan ini tidak sesuai dengan kehendak Tuhan dan sering kali membawa pada kebinasaan. Oleh sebab itu sebaiknya pahami apa saja yang diinginkan dan diminta Allah dalam Alkitab kepada umatNya agar tidak berlaku… Continue reading 8 Ayat Alkitab Tentang Orang Sombong yang Harus Dihindari

6 Ayat Alkitab Tentang Godaan Dari Masa ke Masa di Dunia

Banyak orang Kristen yang tentunya pernah membaca beberapa ayat Alkitab tentang godaan iblis yang tak henti. Mulai dari jaman Adam dan Hawa hingga Wahyu diturunkan, tentunya ada banyak kisah dicontohkan di Alkitab bagaimana iblis menggoda manusia. Oleh sebab itu, tentu ada banyak yang ingin tahu secara detail bagaimana hal tersebut terjadi. Terutama jika kurang paham… Continue reading 6 Ayat Alkitab Tentang Godaan Dari Masa ke Masa di Dunia

4 Keteladanan Yeremia dalam Pelayanan yang Wajib Orang Kristen Tirukan

Ada dua kitab perjanjian yang kita kenal dalam Alkitab, yaitu Perjanjian Lama dan Perjanjian Baru. Memang ada beberapa persamaan Perjanjian Lama dan Perjanjian Baru. Namun, ada juga perbedaannya. Pada Perjanjian Baru, kita lebih mengerti tentang janji keselamatan dalam Alkitab. Pada Perjanjian Lama, lebih banyak diceritakan kisah tokoh-tokoh Alkitab. Tidak hanya sekedar menceritakan sebuah kisah, Perjanjian… Continue reading 4 Keteladanan Yeremia dalam Pelayanan yang Wajib Orang Kristen Tirukan

5 Keteladanan dan Karakter Samuel dalam Kehidupan Sehari-hari

Ada banyak karakter dan tokoh yang ada di dalam Alkitab seperti karakter Daud. Setiap kisah yang mereka lalui dapat kita pelajari dan memberikan pesan moral dalam kehidupan kita. Misalnya, kita dapat belajar banyak dari kehidupan Yusuf dalam Alkitab. Salah satu tokoh lainnya yang perlu kita pelajari adalah Samuel. Kita mengenal Samuel sebagai pemimpin bangsa Israel… Continue reading 5 Keteladanan dan Karakter Samuel dalam Kehidupan Sehari-hari