Trinitas adalah doktrin utama dari kekristenan yang resmi disepakati oleh para Bapa Gereja pada tahun 325 di Konsili Ekumenis di Nicea dan dikukuhkan kembali di Konsili Ekumenis di Kontantinopel pada tahun 381. Doktrin trinitas sudah ada sejak awal gereja Kristen terbentuk. Namun, karena begitu banyaknya aliran Kristen yang muncul sehingga muncul banyak aliran yang sesat,… Continue reading Trinitas dalam Kristen – Asal Mula dan Ajarannya