8 Asal Usul Sakramen Pengurapan Orang Sakit – Penjelasan Lengkap

Sakramen pengurapan orang sakit merupakan salah satu sakramen dalam kepercayaan Katolik yang masuk dalam kategori sakramen penyembuhan. Sakramen ini ditujukan bagi mereka yang menginginkan pemulihan, baik secara jasmani maupun rohani. Selain bertujuan untuk menyembuhkan, sakramen pengurapan orang sakit atau sakramen minyak suci juga bertujuan untuk mendapat pengampunan. Ada ajaran yang mengatakan, alasan mengapa sakramen ini… Continue reading 8 Asal Usul Sakramen Pengurapan Orang Sakit – Penjelasan Lengkap