10 Pandangan Iman Kristen Terhadap Gaya Hidup Modern

Pandangan Iman Kristen Terhadap Gaya Hidup Modern Dalam KBBI, gaya hidup adalah tingkah laku seorang individu di dalam masyarakat. Sedangkan gaya hidup modern adalah tingkah laku yang mengikuti tuntutan zaman. Seseorang cenderung berpikiran terbuka terhadap kemajuan dan perkembangan zaman. Ia juga akan lebih menghargai waktu. Perubahan pun akan dilakukan terus menerus. Namun, perubahan tersebut cenderung… Continue reading 10 Pandangan Iman Kristen Terhadap Gaya Hidup Modern

7 Cara Untuk Masuk Agama Kristen Protestan

Selain Katolik, agama Kristen adalah agama mayoritas di dunia. Selama dua ribu tahun yang lalu, yakni sepanjang Tahun Masehi, agama Kristen sudah ada di dunia. Sejarah Kekristenan memang sangat menarik diikuti. Terlebih lagi, ada banyak tokoh-tokoh agama atau para misioner yang datang untuk memperkenalkan Kristus kepada umat manusia. Hal inilah yang mengubah alur sejarah dunia.… Continue reading 7 Cara Untuk Masuk Agama Kristen Protestan

15 Perbedaan Agama Kristen Dan Katolik Yang Paling Mendasar

Kebanyakan orang berasumsi jika Kristen dan Katolik merupakan agama yang sama dan letak perbedaannya hanya pada gereja saja, namun perlu anda ketahui jika anggapan ini adalah salah. Kristen dan juga Katolik memang memiliki landasan yang sama yakni kepercayaan jika Tuhan hanya satu, agam Kristen sendiri terbagi menjadi 3 aliran yang berbeda yaitu Kristen Katolik, Kristen… Continue reading 15 Perbedaan Agama Kristen Dan Katolik Yang Paling Mendasar

Renungan Singkat Kristen

Lukas 17: 20-25: LUK 17:20 Atas pertanyaan orang-orang Farisi, apabila Kerajaan Allah akan datang, Yesus menjawab, kata-Nya: “Kerajaan Allah datang tanpa tanda-tanda lahiriah, Luk 17:21 juga orang tidak dapat mengatakan: Lihat, ia ada di sini atau ia ada di sana! Sebab sesungguhnya Kerajaan Allah ada di antara kamu.”Luk 17:22 Dan Ia berkata kepada murid-murid-Nya: “Akan datang waktunya kamu… Continue reading Renungan Singkat Kristen