3 Contoh Perilaku Sebagai Terang dan Garam Dunia Dalam Ajaran Alkitab

Siapa yang tidak kenal dengan Bunda Teresa, seorang biarawati yang mencurahkan seluruh hidupnya untuk melayani orang termiskin dari orang miskin di India. Ia merawat para tunawisma dan orang-orang terbuang yang dibiarkan mati di pinggir jalan, memberi mereka cinta dan martabat manusia sesaat sebelum ajal menjemput. Ia adalah contoh nyata garam dan terang dunia. Kasih yang… Continue reading 3 Contoh Perilaku Sebagai Terang dan Garam Dunia Dalam Ajaran Alkitab

8 Makna Garam dan Terang Dunia Menurut Ajaran Alkitab

Tuhan Yesus sendiri dikenal sebagai tokoh yang suka mengajarkan firman Allah dengan menggunakan perumpamaan. Perumpamaan – perumpamaan yang dibuat oleh Yesus atau yang biasa kita kenal dengan ilustrasi Alkitab membantu kita untuk memahami sesuatu dengan analogi yang lebih baik. Ada banyak sekali perumpamaan yang disampaikan oleh Yesus yang menjadi terkenal dan bahkan seringkali kita dengar dan ketahui juga.… Continue reading 8 Makna Garam dan Terang Dunia Menurut Ajaran Alkitab

7 Tugas Orang Kristen Sebagai Garam dan Terang Dunia Sebagai Persekutuan

Yesus sendiri pernah berkata bahwa sebagai seorang kristen maka kita harus memanggul salib dan menyangkal diri kita. Hal ini berarti kita sebagai seorang kristiani akan erat sekali hubungannya dengan segala sesuatu yang mengharuskan kita untuk berkorban. Selain itu, kita juga diajak untuk menyangkal diri dan memperbaharui diri dari diri kita yang lama, diri kita yang… Continue reading 7 Tugas Orang Kristen Sebagai Garam dan Terang Dunia Sebagai Persekutuan