6 Tujuan Dan Manfaat Meditasi Kristen Bagi Kehidupan Iman Umat Percaya

Beberapa umat Kristen memahami tujuan dan manfaat meditasi Kristen, namun banyak pula yang tidak tahu ataupun sependapat. Oleh karena itu sangat minim informasi yang diberikan tentang tujuan meditasi Kristen beserta apa saja yang bisa menjadi manfaatnya. Namun, terlebih dahulu sebaiknya ketahui lebih jelas, apa yang dimaksud dengan meditasi di sini. Apakah seperti kebanyakan meditasi yang… Continue reading 6 Tujuan Dan Manfaat Meditasi Kristen Bagi Kehidupan Iman Umat Percaya

7 Tujuan Karunia Roh Kudus Dalam Kehidupan Orang Percaya

Sebagai orang percaya, tentu sangat penting bagi kita memahami apa saja tujuan karunia Roh Kudus yang diberikan Tuhan. Namun hal ini sebaiknya diawali dengan pemahaman akan Roh Kudus itu sendiri. Karena masih banyak jemaat Tuhan yang belum memahami benar tentang Roh Kudus dan manifestasinya dalam kehidupan sebagai umatNya. Karunia Roh Kudus merupakan karunia yang diturunkan… Continue reading 7 Tujuan Karunia Roh Kudus Dalam Kehidupan Orang Percaya

10 Tujuan Pentakosta Dalam Ajaran Kristen Protestan

Pentakosta bagi orang Yahudi merupakan hari pembasan umat Israel dari perbudakan di Mesir, dan diperingati sebagai hari turunnya 10 Perintah Allah. Sedangkan makna pentakosta bagi orang kristen yaitu hari dimana Roh Kudus dicurahkan kepada murid-murid Yesus, dan diperingati sebagai hari lahirnya gereja. Karya-Nya yang telah digenapi melalui Yesus Kristus, dilanjutkan Allah dengan memberikan Roh KudusNya… Continue reading 10 Tujuan Pentakosta Dalam Ajaran Kristen Protestan