Ada beberapa cara doa dikabulkan menurut Kristen yang seringkali tidak dipahami oleh umat Kristen sendiri. Hal ini karena banyak umat Kristen yang tidak memahami atau mengerti firman dan bagaimana cara terbaik supaya cara berdoa dalam Roh dapat didengarkan oleh Allah. Oleh karena itu sering umat Kristen merasa bahwa doa yang dilakukannya tidak mendapat respon dari… Continue reading 7 Cara Doa Dikabulkan Dengan Segera dan Cepat Menurut Kristen
Tag: doa
Pengampunan Dosa dalam Kristen: Arti dan Caranya
Sebelum Anda mengetahui jawaban atas pertanyaan tersebut di atas, Anda harus tahu apa itu dosa dalam Perjanjian Lama dan Baru beserta penjelasan tentang 7 dosa keturunan menurut Kristen (Matius 5: 29-30, Markus 9: 42-48, Roma 8: 7-8, 6:23). Anda bisa membaca Sepuluh Hukum Taurat dalam Keluaran 20 dan perintah Allah dalam Markus 7: 20-23; Galatia… Continue reading Pengampunan Dosa dalam Kristen: Arti dan Caranya
9 Cara Mengusir Setan dalam Agama Kristen Paling Cepat
Mengusir setan bukanlah perkara mudah bagi setiap orang gereja sebagai tubuh Kristus dalam menghadapi berbagai godaan yang seringkali datang dari kuasa iblis. Nah, kita perlu mencari tahu siapa sebenarnya iblis dalam Perjanjian Baru. Kata utama yang seringkali digunakan untuk menyebut makhluk iblis adalah “Demon” (Bahasa Yunani artinya Diamonion), yang ditemukan sebanyak 60 kali dalam sejarah Agama Kristen.… Continue reading 9 Cara Mengusir Setan dalam Agama Kristen Paling Cepat