Banyak jemaat yang mungkin belum mengetahui dengan jelas bagaimana tata ibadah gereja Lutheran. Karena memang ada banyak aliran jemaat dan perbedaan gereja Lutheran dan Calvinis yang berbeda-beda. Sehingga bagi sebagian umat Tuhan yang tidak paham akan gereja Lutheran tentu merasa asing dengan jenis gereja tersebut terutama bagaimana cara ibadah yang benar. Oleh karena itu sebagai… Continue reading 5 Tata Ibadah Gereja Lutheran Sebaiknya Diketahui
Tag: gereja
4 Inti Perbedaan Gereja Lutheran Dan Calvinis Yang Jarang Diketahui
Banyak umat yang belum memahami secara jelas tentang perbedaan gereja Lutheran dan Calvinis. Padahal keduanya memiliki dasar yang mendalam. Termasuk riwayat sejarah yang ada di dalamnya. Karena itu keduanya saling berkaitan namun juga memiliki beberapa konsep yang tak sama. Inilah yang disebut dengan perbedaan itu. Jika ingin tahu lebih jelas mengenai hal tersebut, simak berikut… Continue reading 4 Inti Perbedaan Gereja Lutheran Dan Calvinis Yang Jarang Diketahui
5 Cara Gereja Memperjuangkan Keadilan Dalam Masyarakat Indonesia
Keadilan berarti memberikan semua pihak apa pun yang menjadi hak mereka, baik berupa hak asasi, hak milik, hak berpendapat, termasuk hak untuk bebas. Keadilan berarti memperlakukan semua pihak dengan sama, tidak melakukan diskriminasi atau semacamnya (baca: tantangan gereja dalam mewujudkan multikulturalisme). Keadilan menuntut agar seseorang dapat mengambil tindakan yang diperlukan untuk menjauhkan dirinya dari ketidakadilan,… Continue reading 5 Cara Gereja Memperjuangkan Keadilan Dalam Masyarakat Indonesia
7 Tanggung Jawab Jemaat Terhadap Gereja Dalam Ajaran Alkitab
Meskipun Allah mengaruniakan keselamatan sepada semua manusia yang lahir ke dunia, namun tak banyak yang menerimanya. Oleh sebab itu kita yang beruntung harus mensyukuri karunia-Nya tersebut dengan melaksanakan kewajiban kita terhadap Allah (baca juga: tugas orang kristen sebagai garam dan terang dunia), salah satunya dengan menjadi gereja-Nya. Untuk menjadi anggota jemaat gereja, seseorang perlu dibaptis… Continue reading 7 Tanggung Jawab Jemaat Terhadap Gereja Dalam Ajaran Alkitab
4 Dampak Reformasi Gereja Bagi Indonesia Dalam Bentuk Bidangnya
Seperti yang kita ketahui, Gereja adalah kumpulan orang yang beriman dan percaya kepada Kristus. Para umat Gerejawi akan memiliki satu tujuan yaitu untuk mendapatkan keselamatan dari Allah melalui Tuhan Yesus. Tetapi, tujuan mulia ini sangatlah tidak mudah untuk didapatkan, ada saja batu kerikil yang berusaha untuk menghambat kita dan Gereja untuk maju dan meraih tujuan… Continue reading 4 Dampak Reformasi Gereja Bagi Indonesia Dalam Bentuk Bidangnya
Tujuan dari Reformasi Gereja yang Dulu Sering di Peringati
Situasi sebelum adanya pengertian reformasi gereja adalah jatuhnya kekaisaran Romawi kuno yang mengakibatkan Eropa kacau balau saat itu. Masyarakat Eropa mengalami masa-masa suram kala itu yang dikenal dengan zaman atau abad kegelapan. Pada saat itu, kehidupan sosial di Eropa didominasi oleh Gereja terbesar di dunia maksudnya di sini gereja memberikan pengaruh dari segala aspek baik… Continue reading Tujuan dari Reformasi Gereja yang Dulu Sering di Peringati
7 Pengaruh Reformasi terhadap Gereja Bagi Indonesia
Pengaruh reformasi gereja adalah untuk menumbuhkan benih-benih demokratis politik dan kesadaran individual terhadap pentingnya hak-hak politik serta kebebasan individu sehingga menjadi pondasi keberanian masyarakat untuk melawan kekuasaan yang semena-mena. Kejadian ini juga mengakibatkan terpecahnya Katholik Roma menjadi 2 agama yang sekarang dikenal dengan Agama Kristen dan Agama Katholik. Perbedaan kedua agama ini terletak di tatanan… Continue reading 7 Pengaruh Reformasi terhadap Gereja Bagi Indonesia
10 Ciri-ciri Saksi Yehuwa yang Berbeda dari Ajaran Kristen
Para pembaca pasti sudah pernah mendengar tentang Saksi Yehuwa. Aliran Kristen yang pernah dilarang di Indonesia dan dianggap aliran sesat, tetapi larangan tersebut dicabut pada masa pemerintahan Presiden Abdulrahman Wahid. Sejak itu, jumah anggotanya terus bertambah. Sekilas, pengikut Saksi Yehuwa (yang disebut saksi) terlihat seperti orang Kristen pada umumnya, sehingga saudara-saudari kita yang tidak seiman… Continue reading 10 Ciri-ciri Saksi Yehuwa yang Berbeda dari Ajaran Kristen
Pengertian Reformasi Gereja dan Perkembangannya
Saat ini kita tahu bahwa ada dua agama Kristen yang diakui yaitu Kristen Protestan dan Kristen Katolik. Perbedaan Kristen Protestan dan Kristen Katolik berada pada tatanan gerejanya serta beberapa kepercayaannya. Jika ada yang bertanya mengenai bagaimana Kristen menjadi dua ‘bagian’, kita biasa menghubungkannya dengan istilah reformasi gereja. Namun, apa itu reformasi gereja? Reformasi gereja merupakan sebuah… Continue reading Pengertian Reformasi Gereja dan Perkembangannya
Kristen Ortodoks: Arti, Ajaran, dan Perbedaannya
Pernah dengar tentang ajaran Kristen dengan Ortodoks? Apakah itu sama dengan ajaran yang ada dalam agama Kristen Protestan? Sebelum kita membahas lebih dalam lagi, mari kita ketahui terlebih dahulu asal-usul terbentuknya ajaran Kristen dalam Ortodoks. Kristen dalam Ortodoks ada ketika adanya selisih paham Gereja Alexandria, Gereja Roma, dan Kaisar Konstantin. Akhirnya adalah pada masa Kaisar… Continue reading Kristen Ortodoks: Arti, Ajaran, dan Perbedaannya