Kristenisasi adalah upaya untuk mengkristenkan seseorang atau banyak orang agar mereka memeluk agama Kristen. Kristenisasi bisa dilakukan oleh gereja, badan pekabaran Injil, maupun orang Kristen secara perorangan. Kristenisasi tidak hanya mencakup pengubahan status agama seseorang, melainkan juga usaha untuk mengubah adat dan pergaulan masyarakat agar sesuai dengan ajaran Kristen. Selain itu, kristenisasi tidak hanya ditujukan… Continue reading 6 Gerakan Kristenisasi Dalam Penyebaran dan Penginjilannya di Indonesia
Tag: ajaran kristen
5 Larangan dalam Agama Protestan yang Harus di Taati
Sama seperti agama lainnya, dalam agama Kristen Protestan juga terdapat perintah yang memuat apa yang harus dilakukan dan apa yang tidak boleh dilakukan. Pada dasarnya setiap perintah yang ditetapkan oleh Tuhan dibuat demi kebaikan manusia supaya selalu berada di jalur yang benar dan memiliki kehidupan yang damai dan sejahtera. Dan dalam artikel ini akan dibahas… Continue reading 5 Larangan dalam Agama Protestan yang Harus di Taati
9 Ayat Alkitab Untuk Orang Sakit yang Dapat Menguatkan
Salah satu masalah yang akan timbul ketika manusia masih hidup adalah masalah kesehatan. Seiring dengan perkembangan jaman, muncul penyakit-penyakit baru yang bisa dikatakan sebagai penyakit langka. Namun, tentu saja semua tergantung dari diri masing-masing, mampu menjaga tubuh kita atau tidak. Dengan berbagai kemudahan dan kemajuan teknologi juga menjadi salah satu faktor yang menyebabkan peningkatan jumlah… Continue reading 9 Ayat Alkitab Untuk Orang Sakit yang Dapat Menguatkan
4 Pandangan Kristen Terhadap Imunisasi yang Harus Diketahui
Imunisasi atau vaksinasi adalah pemberian vaksin dalam tubuh manusia untuk meningkatkan kekebalan terhadap beberapa macam penyakit. Vaksin tersebut bisa berupa bakteri atau virus yang dilemahkan atau dimatikan. Biasanya, pemberian vaksin dilakukan pada bayi atau anak-anak dimana kekebalan tubuh mereka masih belum sempurna. Walaupun setiap anak memiliki kekebalan tubuh masing-masing, para ahli kesehatan tetap menganjurkan vaksinasi… Continue reading 4 Pandangan Kristen Terhadap Imunisasi yang Harus Diketahui
2 Sikap Kristen terhadap Ilmu Pengetahuan dan Teknologi – Penjelasan Lengkap
Tidak dapat dipungkiri bahwa dengan adanya perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, segala pekerjaan manusia menjadi lebih mudah. Baik dalam hal komunikasi, informasi, maupun mobilisasi. Semuanya dapat dilakukan dengan serba cepat. Ternyata, baik disadari maupun tidak, pengaruh ilmu pengetahuan dan teknologi sudah masuk ke dalam gereja-gereja. Dari lampu penerang di dalam gereja sampai lcd yang digunakan… Continue reading 2 Sikap Kristen terhadap Ilmu Pengetahuan dan Teknologi – Penjelasan Lengkap
Pandangan Kristen terhadap Hari Valentine yang Wajib Diketahui
Hari Valentine adalah hari kasih sayang yang dirayakan setiap tanggal 14 Februari. Dulunya, hari ini masuk dalam kalender gerejawi, namun dihapus pada tahun 1969 karena asal-usulnya yang tidak jelas, serta adanya pendapat bahwa memelihara hari-hari tertentu merupakan salah satu sikap hidup yang diperhamba oleh allah-allah duniawi. Walau demikian, sampai saat ini hari Valentine masih sangat… Continue reading Pandangan Kristen terhadap Hari Valentine yang Wajib Diketahui
Pandangan Kristen terhadap Bayi Tabung yang Harus Dipahami
Bayi tabung adalah proses pembuahan yang dilakukan di luar rahim wanita. Dalam ilmu kedokteran, bayi tabung merupakan pemecahan solusi untuk mendapatkan keturunan bagi pasangan yang kesulitan dalam mendapatkan anak. Penyebabnya biasanya berasal dari saluran pembuahan wanita. Apabila terdapat gangguan dalam saluran ini, maka sperma akan kesulitan untuk memasuki rahim. Dan bagian yang paling fatal adalah… Continue reading Pandangan Kristen terhadap Bayi Tabung yang Harus Dipahami
Pandangan Kristen terhadap Inseminasi – Wajib Tahu
Sebagian besar dari pasangan yang telah menikah pasti akan menginginkan kehadiran buah hati dalam rumah tangga mereka. Namun, terkadang terdapat kendala yang membuat mereka kesulitan atau bahkan divonis tidak dapat menghasilkan anak. Kendala-kendala tersebut bisa berasal dari pihak wanita maupun pria. Dari pihak wanita biasanya dikarenakan oleh gagal rahim, mandul, atau gangguan lain dalam alat… Continue reading Pandangan Kristen terhadap Inseminasi – Wajib Tahu
Pandangan Iman Kristen terhadap Perayaan Hallowen yang Harus Diketahui
Hallowen adalah suatu acara yang dirayakan oleh beberapa kelompok di sebagian negara setiap tanggal 31 Oktober. Dari asal-usulnya, diketahui bahwa Hallowen berasal dari kebudayaan Celtic Kuno di Eropa Utara. Perayaan ini identik dengan setan, penyihir, hantu, dan makhluk menyeramkan lainnya. Biasanya pada hari Hallowen, orang-orang di luar negeri yang merayakannya akan pergi berziarah ke makam… Continue reading Pandangan Iman Kristen terhadap Perayaan Hallowen yang Harus Diketahui
Keadaan Orang Kristen di Alam Kubur Dalam Perjanjian Lama dan Baru
Pernahkah kita mempertanyakan bagaimana kehidupan kita setelah kematian? Mungkin kita banyak mendengar orang berkata bahwa tubuh kita akan mati, tetapi roh kita masih hidup. Namun bagaimana lebih jelasnya? Bagaimana lebih detailnya? Sebelumnya, percayakah kita akan kebangkitan orang mati? Percayakah bahwa setelah kematian kita akan dihidupkan kembali? Kalau kita percaya pada Yesus, kita pasti yakin bahwa setelah… Continue reading Keadaan Orang Kristen di Alam Kubur Dalam Perjanjian Lama dan Baru